Resep Membuat Marmer Cake – Sebuah cake yang nikmat tentu saja meliputi dengan rasa yang spesial seperti rasa coklat, keju maupun lainnya. Marmer cake yang satu ini tentu saja sudah banyak yang menyukainya dan juga banyak yang menjadikan menu suguhan untuk para tamu. Dengan bentuk tekstur yang lembut membuat semakin menambah selera ketika melihatnya.
Untuk anda yang menyukai sebuah sajian menu marmer cake seperti ini tentu saja anda jangan sampai ketinggalan akan resepnya. Namun jika anda sendiri ingin bisa menikmati menu marmer cake yang satu ini dirumah berikut anda bisa ikuti langkahnya seperti berikut ini tentang Resep Membuat Marmer Cake :
Bahan-bahan :
Cara membuat :
Untuk anda yang menyukai sebuah sajian menu marmer cake seperti ini tentu saja anda jangan sampai ketinggalan akan resepnya. Namun jika anda sendiri ingin bisa menikmati menu marmer cake yang satu ini dirumah berikut anda bisa ikuti langkahnya seperti berikut ini tentang Resep Membuat Marmer Cake :
Bahan-bahan :
- 250 gram margarin
- 200 gram gula pasir halus
- 1/4 sendok teh esens vanila
- 5 butir telur
- 275 gram tepung terigu protein sedang
- 1 sendok teh baking powder
- 50 ml susu cair
- 2 sendok makan cokelat bubuk dan 2 sendok makan air panas, dilarutkan
Cara membuat :
- Tahap awalan kocok margarin, gula pasir halusnya, dan esens vanila sampai lembut. Dan tambahkan telur satu per satu bergantian dengan sebagian tepung terigu sambil diayak dan dikocok perlahan.
- Kemudian masukkan sisa tepung terigu dan baking powder sambil diayak dan dikocok rata bergantian dengan susu cair.
- Lanjut ambil 1/4 bagian adonan. Dan tambahkan larutan cokelat bubuk. Aduk rata.
- Kemudian tuang adonan putih dan adonan cokelat secara bergantian di loyang tulban bermotif diameter 22 cm, tinggi 6 cm yang dioles margarin. Dan tarik dengan lidi hingga membentuk motif marmer.
- Oke oven 45 menit dengan suhu 180 derajat Celsius sampai matang.
Artikel Terkait :